BAGAIMANA PERAWATAN KESEHATAN DAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN IBU HAMIL BERPERAN DALAM PEMANFAATAN PELAYANAN KESEHATAN VCT

HOW HEALTH CARE AND FAMILY SUPPORT WITH PREGNANT WOMEN PLAY A ROLE ON UTILIZATION OF VCT HEALTH SERVICES

Authors

  • Ni Putu Wiwik Oktaviani STIKes Wira Medika PPNI Bali
  • Ni Luh Putu Devhy STIKes Wira Medika PPNI Bali
  • I Made Sudarma Adiputra STIKes Wira Medika PPNI Bali
  • Dewa Ayu Putri Widiastuti STIKes Wira Medika PPNI Bali

DOI:

https://doi.org/10.36376/bmj.v5i2.39

Abstract

Pendahuluan: AIDS adalah penyakit yang disebabkan oleh infeksi dengan virus yang disebut Human Immunodeficiency Virus (HIV), yang dimana kasus HIV pada ibu rumah tangga menduduki peringkat kedua. Penularan melalui perinatal menyumbang 5,1%. Penularan tersebut dapat dicegah jika ibu hamil sejak dini diketahui statusnya dan mendapat pengobatan dengan tepat. Integrasi program pencegahan HIV dari ibu kebayi pada pelayanan antenatal care telah dilakukan, namun keikutsertaaan ibu hamil untuk VCT masih rendah. Dukungan keluarga sangat penting dalam mendukung keikutsertaaan ibu hamil untuk VCT. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran fungsi perawatan kesehatan dan dukungan keluarga dengan ibu hamil dalam pemanfaatan pelayanan kesehatan VCT. Metode: Desain penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan rancangan cross sectional. Studi dilakukan di Puskesmas I Susut, Bangli dengan jumlah sampel sebanyak 93 reponden dengan teknik non-probabiliti sampling dengan purposive sampling. Data yang diperoleh dianalisis dengan program komputerisasi dengan menggunakan analisis univariat. Hasil: Hasil menunjukan sebagian besar responden memiliki fungsi perawatan kesehatan tidak efektif 54,8% dan sebagian besar responden memiliki dukungan keluarga cukup 46,2%. Diskusi: Hasil penelitian ini dapat direkomendasikan diterapkan pada keluarga melalui peran kader kesehatan dan pihak puskesmas untuk meningkatkan kembali pelayanan kesehatan VCT terhadap Ibu hamil.

 

Kata Kunci : Perawatan Kesehatan, Dukungan Keluarga, Ibu Hamil

 

ABSTRACT

Introduction: AIDS is a disease caused by infection with a virus called Human Immunodeficiency Virus (HIV), and the number of women who infected with HIV has increased year by year. Through perinatal transmission contributed 5.1%. The transmission can be prevented if pregnant woman know their status and get treatment appropriately. Integration of maternal to infant HIV prevention programs on antenatal care hip services is done, but the participation of pregnant women for VCT is still low. The family supports are important to support adherence participation of pregnant women for VCT. Method: This research aimed to description of the function health care and family support with pregnant woman on utilization of VCT health services. This study of description with cross sectional design. Study was conducted at Puskesmas I Susut Bangli with 93 samples was taken by non-probability sampling with purposive sampling. Obtained data was processing SPSS and analyzing by univariate test. Result: Research of study showard most respondents have a not effective Function health care 54,8% and most respondents have a enough family support 46,2%. Discussion: The results of this study research can be recommended to be applied to the family and the health community center or clinics to improve again the health services VCT to wards pregnant women.

 

Keyword : Health care, Family support, Pregnant women

Downloads

Download data is not yet available.

Published

2018-12-30

How to Cite

Oktaviani, N. P. W., Devhy, N. L. P., Adiputra, I. M. S., & Widiastuti, D. A. P. (2018). BAGAIMANA PERAWATAN KESEHATAN DAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN IBU HAMIL BERPERAN DALAM PEMANFAATAN PELAYANAN KESEHATAN VCT: HOW HEALTH CARE AND FAMILY SUPPORT WITH PREGNANT WOMEN PLAY A ROLE ON UTILIZATION OF VCT HEALTH SERVICES. Bali Medika Jurnal, 5(2), 242–251. https://doi.org/10.36376/bmj.v5i2.39

Most read articles by the same author(s)

> >>